CARA RETUR PENJUALAN DAN PEMBELIAN DI APLIKASI KETOKO

Retur pembelian merupakan pengembalian barang dari pihak pembeli kepada pihak penjual yang diakibatkan oleh barang yang telah dikirim tidak sesuai dengan spesifikasi yang telah ditetapkan ataupun barang tersebut rusak. Retur penjualan merupakan penerimaan barang oleh pihak penjual dari pihak pembeli dengan alasan barang tidak sesuai dengan apa yang diinginkan pembeli ataupun barang yang dikirim mengalami …

Baca selengkapnya →

Cara Input Item Masuk di Aplikasi Ketoko Desktop

Daftar Item Masuk : berfungsi untuk menampilkan data item masuk. Selain itu untuk mengubah dan menghapus transaksi item masuk. Item Masuk berfungsi untuk memasukkan barang yang didapatkan tanpa perlu mengeluarkan uang tambahan, seperti : barang bonus, hadiah dan lainnya Untuk Video tutorialnya bisa di Cek di Chanel Youtube KREATIFCD SOFTWARE, Berikut Link Video Cara Input …

Baca selengkapnya →

Cara Setting Data User dan Hak Akses User di Ketoko

Kelompok Akses User : Menu ini digunakan untuk mengatur hak akses dari masing = masing user yang ada pada program Data User : adalah menu yang berhubungan dari User. Sub dari menu Data User adalah Kelompok Akses User dan Daftar User Pada program sudah terdapat kelompok akses ” ADMINISTRATOR”, kelompok ini adalah kelompok yang memiliki …

Baca selengkapnya →