Emas menjadi investasi yang banyak dipilih terutama oleh pemula. Hal ini karena emas dapat melindungi nilai yang dimilikinya dan bersifat liquid (mudah dicairkan menjadi uang). Lalu kapan waktu tepat memulai investasi emas? Menurut Syarif Faisal Alkadrie, sekretaris Antam, adalah ketika kamu sudah memiliki uangnya, saat itu juga adalah waktu ideal untuk mulai investasi emas. Tidak …