” Cara Menambah Kolom Baru pada Design Report di Apotek & Klinik 4.0 “
Design di Program Apotek & Klinik 4.0, Cara menambah kolom baru pada design Report.
Langkah-langkah yang harus dilakukan adalah :
- Desainlah Report / Bukti / Faktur
- Tampilan design report akan tampil pada layar
Kemudian ikuti Tahap-tahap berikut ini :
- Klik label dari Tools Box
- Masukkan label pada bagian Page Header untuk judul kolom
- Ulangi Klik Label pada Tools box, kemudian letakkan pada Detail untuk menampilkan harga.
- Ubah Klik label baru pada bagian Header
- Klik tanda panah pada pojok kanan atas,
- Ganti tulisan pada bagian text (contoh : harga)
- Klik Label baru pada bagian detail, Kemudian klik tanda panah pada pojok kanan atas
- Cari Data Binding, klik drop down
- Kemudian pilih field yang akan ditampilkan, contoh adalah Harga
- Kemudian ubah format, maka akan muncul angka pada label harga pada “Format String” isikan “{0:n}”
- Setelah selesai, simpan report dengan cara klik tombol save pada toolbars.
- Kemudian coba Preview. dan hasilnya seperti dibawah ini :
Semoga Bermanfaat 🙂